Selamat datang di Madrasah Tsanawiyah Negeri 1 Klaten

  • (0272) 322 780
  • mtsn1klaten@gmail.com

Hari Olahraga Nasional 2024

Klaten (09/09/2024) Setiap tanggal 9 September rakyat Indonesia memperingati hari olahraga nasional, bahkan instansi-instansi pendidikan diIndonesia juga ikut memperingati hari olahraga nasional. Termasuk MTsN 1 Klaten, dalam setiap tahunnya MTsN 1 Klaten rutin mengadakan acara peringatan hari olahraga nasional.
 
Pada tahun ini MTsN 1 Klaten juga memberikan sebuah nama untuk acara peringatan hari olahraga nasional dengan sebutan "HAJATAN". Acara ini dilaksanakan tepat pada tanggal 9 September 2024 pukul 07.00-10.00 WIB yang diawali dengan apel pagi dan pelepasan dari kepala madrasah Bp. Drs. H. Zainuddin Khalid, M.Pd. Dilanjutkan dengan acara  jalan santai, dan diakhiri dengan pembagian doorprize.

Hari Olahraga Nasional 2024